Jika menemukan soal seperti ini kita harus mengetahui nilai gradien dari setiap persamaannya karena yang dicari adalah pasangan garis sejajar, maka kita harus mencari garis atau persamaan yang memiliki nilai gradien yang sama Karena untuk pasangan garis sejajar nilai m yang sama atau m1 = m2. Bagaimana mencari gradien kita bisa menggunakan bantuan dari bentuk umum persamaan linear yakni y = MX + C dengan nilai m adanya gradiennya kita akan mencari nilai gradien dari masing-masing persamaan dimulai dari persamaan yang pertama yakni x + 2y = 10 kita bisa pindahkanteks ke ruas sebelah kanan sehingga hasilnya menjadi 2 y = 10 dikurang X ingat ya ketika pindah ruas tandanya berubah dan menjadi lalu di sini masih ada angka 2 depan y Artinya kita harus membaginya dengan 2 agar bentuknya menjadi y = maka y = 10 per 2 min 1 per 2 x ini adalah persamaan yang pertama kita bisa lihat di sini gradiennya adalah 1 per 2 karena nilai yang berdempetan dengan variabel x adalah min 1 per 2 pangkat Tuliskan disini m-nya adalah min 1 per 2 sekarang kita cari untuk persamaan yang kedua persamaan yang kedua adalah 3 x dikurangi 6 y = 7kita bisa pindahkan 3x ke ruas sebelah kanan ingat ketika pindah ruas tandanya berubah plus jadi min dan menjadi plus maka kita dapatkan min 6 y = 7 Min 3x karena masih ada min 6 di sini di depan Iye Kita akan membaginya semua dengan min 6 sehingga hasilnya menjadi y = 7 min 6 min 3 per min 6 x kita sekarang lihat di depan nilai x Angkanya berapa angkanya adalah min dikali min 3 per 6 maka nilai m nya = min x min 3 per 6 ingat min dikali plus Maka hasilnya akan menjadi 3/6 3/6 kalau dikerjain adalah 1/2selanjutnya kita cari lagi untuk persamaan yang ketiga disini persamaan ketiganya adalah 2 x min y = 5 Karena di sini nilainya sudah sendiri, ya sudah tidak ada variabel apapun depan ye kita dengan mudah bisa memindahkan y ke ruas sebelah kanan dan lima kelas 11 ingat plus jadi min menjadi plus sehingga kita dapatkan bentuknya adalah 2 x min 5 = y dengan begitu nilai m nya adalah 200 kali sini naik m-nya = 2. Selanjutnya untuk persamaan yang keempat persamaan yang keempat adalah Y = 2 X min 3 ini sudah dalam bentuk y = MX + c tidak perlu kita ubah lagi kita lihat nilainya adalah 2 maka Tuliskan di sini M = 2 maka pasangan garis sejajar nya adalah persamaan ketiga dan persamaan keempat kan nilai m nya sama-sama dua sampai jumpa di pertanyaan berikutnya