Video solusi : Sebuah bola dilempar ke atas dengan kecepatan 20 m/s. Ketinggian bola setelah t detik dapat dirumuskan dalam fungsi h(t)=v0 t-1/2 g t^2, dengan h(t)=ketinggian, v0=kecepatan awal, dan g=percepatan gravitasi (g=10 m/s^2).
a. Tentukan ketinggian saat t=1 detik.
b. Tentukan fungsi kecepatan dengan v(t)=lim a->0 (h(t+a)-h(t))/a.
c. Tentukan kecepatan saat t=1 detik.