• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • PELUANG
  • Ruang Sampel

Video solusi : Carilah ruang sampel kejadian berikut ini dengan menggunakan diagram pohon. Tentukan pula n(S)-nya pada:a. pelemparan 4 buah koin secara bersamaan, danb. pelemparan 2 buah dadu secara bersamaan.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!