Halo coffee Friends pada soal ini kita akan menentukan pernyataan yang benar dari pernyataan nomor 1 2, 3 dan 4 kemudian kita akan menyelesaikannya menggunakan konsep gaya gesek jadi di sini telah diilustrasikan bahwa terdapat sebuah balok dengan massa 10 kg kemudian balok ini pada awalnya diam kemudian didorong dengan gaya yaitu gaya F sebesar 80 Newton di sini gaya F arahnya ke kanan akan tetapi balok tersebut tetap diam kemudian terdapat gaya gesek yang arahnya ke kiri yaitu face selanjutnya. Jika kita lihat balok secara vertikal yaitu terdapat gaya berat balok di sini wae arahnya ke bawah dan gaya normal balok yaitu n arahnya ke atas kemudian disini terdapat tiga kondisi ketika F lebih kecil dari FX maka benda diam kemudian ketika f = f s, maka benda akan bergerak lalu ketika F lebih besar dari FS maka benda bergerak pada pernyataan pertama kita akan cek kebenarannya disini pertama kali kita akan Gambarkan diagram titiknya terlebih dahulu di sini arahnya ke kanan kemudian gaya geseknya arahnya ke kiri maka disini besarnya resultan gaya yaitu Sigma f = f positif FS bertanda negatif jadi F dikurang f s kemudian besarnya gaya F yaitu 80 Newton maka Sigma F disini = 80 dikurang f s dalam satuan Newton dari sini dapat disimpulkan bahwa besarnya resultan gaya yang bekerja pada balok sudah pasti lebih kecil dari 80 Newton jadi pada pernyataan pertama di sini merupakan pernyataan yang salah pada pernyataan kedua kita akan membuktikannya menggunakan hukum 1 Newton yaitu Sigma f x = 0 pada gaya gesek statis yang Bendanya tetap diam maka Sigma f x kurang dari 0 sehingga F dikurang f s kurang dari 0 maka di sini F yaitu besarnya gaya kurang dari FS kemudian F besar besarnya gaya yaitu 80 kurang dari FS maka besarnya gaya gesek yaitu FS bernilai lebih besar dari 80 Newton maka pada pernyataan kedua merupakan pernyataan yang salah Kemudian pada pernyataan ketiga yaitu besar gaya gesek sama dengan resultan gaya membuktikan pernyataan ketiga disini kita akan menggunakan kondisi ketika benda diam jadi di sini F kurang dari FS maka F kurang dari FS kemudian kita pindahkan ruas F dikurang f s kurang dari 0 F dikurang FS dari pembahasan sebelumnya merupakan besarnya resultan gaya jadi Sigma F kurang dari nol dari pembahasan pernyataan kedua kita memperoleh bahwa besarnya gaya gesek yaitu FS lebih besar dari 80 Newton dari kedua pertidaksamaan ini kita Gambarkan di garis bilangan seperti ini misalkan disini titik nol kemudian disini titik 80 Newton maka ketika Sigma x kurang dari 0 maka di sini daerah untuk Sigma F kemudian ke fsg itu gaya gesek lebih besar dari 80 di sini daerah untuk gaya geseknya dari sini terlihat bahwa besarnya gaya gesek yaitu FS lebih besar dari resultan gayanya yaitu Sigma F maka pernyataan ketiga yaitu merupakan yang salah karena disini sama dengan kemudian kita akan membuktikan pada pernyataan ke-4 yaitu koefisien gesek statis Miu S lebih besar dari 0,8 dari pernyataan kedua kita mendapatkan bahwa gaya gesek lebih besar dari 80 Newton kemudian kita akan menggunakan rumus gaya gesek di mana rumus gaya gesek adalah Miu S dikali n kemudian disini lebih besar dari 80 Newton Miu s adalah koefisien gesek statis kemudian n yaitu besarnya gaya normal, maka untuk menentukan besarnya koefisien gesek statis terlebih dahulu kita akan menentukan besarnya gaya normal dari ilustrasi kita memperoleh bahwa besarnya gaya berat Yang mengarah ke bawah dan n besarnya gaya normal yang mengarah ke atas dalam keadaan imbang jadi berlaku hukum satunya yaitu Sigma F = 0 jadi n mengarah ke atas bernilai positif dan W mengarah ke bawah bernilai negatif jadi n dikurang W = 0 jadi n = w besarnya gaya berat yaitu W rumusnya adalah m * g m yaitu massa balok disini diketahui 10 kg kemudian G besarnya gravitasi yaitu 10 meter per sekon kuadrat maka nilai n = 100 newton. Kemudian dari pertidaksamaan yang ada disini kita substitusikan Nilai N yaitu Mio S dikali 100 lebih besar dari 80 maka Miu S lebih besar dari 80 per 100 yaitu Mio S lebih besar dari 0,8 maka pernyataan ke-4 merupakan pernyataan yang benar jadi pada soal ini jawabannya adalah D sampai jumpa di soal berikutnya