Video solusi : Seorang ahli serangga memantau keberadaan kawanan serangga yang akan menyerang suatu daerah. Rumus daerah yang dipantau dinyatakan dengan A(n)=1.000 x 5^(0,5 n), dengan n adalah banyaknya minggu sejak pemantauan dilakukan. Jika dalam beberapa minggu ini luas daerah yang terdampak serangga adalah 5.000 hektar, tentukanlah waktu yang paling cepat untuk serangga tersebut menyerang!