Video solusi : Dua stasiun radio tidak akan menggunakan frekuensi yang sama apabila daerah siarannya bertumpang tindih. Misalkan stasiun radio KXRQ memiliki daerah siaran yang dibatasi oleh x^2 + y^2 + 8x - 6y = 0 dan WLRT memiliki daerah siaran yang dibatasi oleh x^2 + y^2 - 10x + 4y = 0 (dalam kilometer). Lukislah daerah siaran dari kedua radio tersebut dalam satu bidang koordinat untuk menentukan apakah kedua stasiun tersebut harus memiliki frekuensi yang berbeda atau tidak.