Video solusi : Bentuk umum persamaan kuadrat a x^2 + bx + c = 0, a: tidak sama dengan 0, a, b, c e R a: koefisien x^2 (bilangan yang menyertai x^2) , b: koefisien x (bilangan yang menyertai x), c: konstanta (bilangan). Nilai a,b,c berturut-turut pada persamaan kuadrat 2x^2 + 5x - 3 = 0 adalah ....