Diketahui segitiga PQR siku-siku di P yaitu pada titik 3,1 dan sama kaki. Jika titik Q pada titik 9,1 maka koordinat titik r adalah pertama-tama yang harus kita lakukan adalah menggambarkan atau menandai Titik P dan Q pada grafik terlebih dahulu seperti ini lalu karena dikatakan di soal bahwa segitiga PQR siku-siku di p maka letak R pasti akan ada diatas P dan pasti PR sejajar dengan sumbu y dan karena disebutkan juga bahwa segitiga PQR adalah segitiga sama kaki maka jarak satuan antara P sampai Q pasti sama dengan jarak satuan antara P dengan R maka langkah selanjutnya adalah kita harus menghitung terlebih dahulu banyak satuan atau jarak satuan antara P dengan Q jadi kita akan hitung 123456 jaraknya adalah 6 satuan maka jika jarak 1 antara P dengan Q adalah 6 satuan maka jarak satuan antara P dengan R pasti juga akan 6 satuan maka kita akan hitung lagi ke atas 123456 jadi ra kan ada disini dan dari grafik kita bisa langsung lihat bahwa R berada di titik 3,7 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya