• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Gradien (Kemiringan)

Video solusi : Perhatikan gambar berikut. Gradien garis pada gambar diatas adalah ... A. -2/3 B. -3/2 C. 2/3 D. 3/2

Teks video

Di sini ada pertanyaan. Perhatikan gambar berikut gradien garis pada gambar diatas adalah disini untuk mengetahui gerak pada gambar dapat menggunakan rumus M = Delta y per Delta X M disini merupakan gradien sedangkan Delta y yaitu jarak dari sumbu y sedangkan Delta X yaitu jarak dari sumbu x untuk mengetahui Delta y yaitu pada garis vertikal sedangkan X yaitu pada garis horizontal Di Sini dari garis yang pertama ada 12345Ada 6 sehingga untuk Delta x nya yaitu 6 Sedangkan untuk Delta yaitu 12344 dan karena gambar di sini miring ke kiri sehingga gradiennya negatif sehingga gradien garis pada gambar yaitu negatif 2 per 3 jadi Jawaban dari pertanyaan disamping adalah a. Sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing