• Fisika
  • Digital dan Analog Kelas 12 SMA
  • Teknologi Digital
  • Transmisi data

Video solusi : Teknologi berikut yang paling boros energi dalam proses transmisi data adalah.... a. 2-G d. 3,5-G b. 2,5-G e. 4-G c. 3-G

Teks video

halo, friend teknologi berikut yang paling boros energi dalam proses transmisi data adalah kita lihat opsi nya satu persatu pertama untuk teknologi yaitu teknologi GSM sudah ada kemampuan untuk SMS dan munculnya teknologi CDMA diperkenalkan tahun 90-an dengan kecepatan transmisi data 14,4 kilo byte per sekon atau kbps to point Life di adanya kemampuan data yang lebih cepat dengan munculnya teknologi GPRS pada ponsel GSM kecepatan transmisi datanya kurang lebih 50 kilo byte per sekon selanjutnya 3G teknologi generasi ketiga yang memiliki kecepatan 2 MB per second dengan aplikasi yang lebih lengkap selanjutnya teknologi yang memiliki kecepatan transmisi data 3,6 mbps teknologi ini memungkinkan pengguna untuk streaming video musik dan film selanjutnya 4G teknologi yang memiliki kecepatan Kurang lebih 3 sampai 5 mbps untuk transmisi datanya. Jadi disini lagi yang paling boros energi adalah teknologi yang memiliki kecepatan transmisi data paling besar yaitu teknologi 4G untuk soal ini jawaban yang paling tepat adalah yang eh sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!