• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Lurus
  • Gerak Lurus dengan Percepatan Konstan

Video solusi : Batu dilemparkan vertikal ke atas dengan kecepatan 20 m / s dari puncak gedung setinggi 60 m . Jika percepatan gravitasi bumi 10 m / s^(2) , lama waktu batu di udara adalah...

Teks video

Halo friends, jika menemukan soal seperti ini maka rumus dan konsep yang perlu kita ketahui adalah konsep mengenai gerak jatuh bebas dan juga gerak vertikal atas atau gerak jatuh bebas biasa dikatakan sebagai gjb, dan juga vertikal atas bisa dikatakan maka disini dikatakan batu dilemparkan vertikal keatas dengan kecepatan 20 meter per sekon maka disini diketahui kecepatan mula-mula nya atau fenol nya bernilai sebesar 20 MS dari puncak gedung setinggi 60 m, maka maknanya bernilai sebesar 60 m. Jika percepatan gravitasi adalah 10 meter per sekon kuadrat lama batu di udara adalah berapa maka disini diketahui percepatan gravitasinya adalah 10 meter per sekon kuadrat yang ditanyakan adalah waktu total atau total atau waktu total batu tersebut berada di udara untuk mengerjakan soal seperti ini bisa kita bayangkan mula-mula untuk batu mengenai atau di sini bisa dikatakan terjadi gerak vertikal atas karena batu tersebut dilemparkan ke atas maka kita perlu tahu di sini rumus dari gerak vertikal atas yaitu disini adalah = 0 ditambahkan dengan disini fenol x t dikurangi dengan 1 per 2 dikalikan dengan Q dikalikan dengan Teddy kuadratkan gimana perlu kita ketahui di sini merupakan rumus dari gerak vertikal atas jika makan dari ketinggian H 0, maka kemudian disini kita tidak mengetahui T atau waktu batu tersebut bergerak ke atas maka kita harus mencari Bagaimana cara mencari nilai dari t nya maka kita bisa gunakan rumus dari gerak vertikal atas juga yaitu kita gunakan akan bernilai = v0 dikurangi dengan G dikalikan dengan ini merupakan rumus dari Deva atau gerak vertikal atas Dimana PT kecepatan air fenol adalah kecepatan mula-mula G adalah percepatan gravitasi dan t adalah waktu untuk benda tersebut bergerak secara de facto disini kita tidak menemukan atau memiliki data dari VT tetapi perlu kita ketahui vc-nya atau kecepatan akhir dari gerak vertikal atas tersebut adalah bernilai sebesar 0 meter per sekon mengapa seperti itu karena bisa kita bayangkan saat benda bergerak secara atau gerak vertikal atas maka benda tersebut nantinya akan mencapai ketinggian maksimal nya dan pada saat benda tersebut berada di ketinggian maksimal nya benda tersebut sebenarnya akan atau tidak memiliki kecepatan ya yaitu 0 m sehingga kita masukkan berarti 0 adalah = 20 dikurangi dengan 10 dikalikan dengan p maka 10 t adalah = 20 maka tingginya bernilai sebesar 2 sekon, maka kita sudah menemukan nilai dari t nya yaitu 2 sekon berarti H = 60 ditambahkan dengan fenol nya yaitu bernilai sebesar 20 dikalikan dengan 3 yaitu 2 dikurangi dengan 1 per 2 dikali yaitu 10 dikalikan dengan 3 kuadrat yaitu 2 dikuadratkan perlu kita ketahui Hak adalah ketinggian maksimum saat gerak vertikal ke atas ketinggian mula-mula v0 adalah kecepatan mula-mula t adalah waktu G adalah percepatan gravitasi sehingga H bernilai sebesar 60 ditambahkan dengan 20 x 2 adalah 40 dikurangi dengan 5 * 4 berarti 20 berarti di sini bernilai sebesar 80 m, kemudian kita menemukan waktu kita sudah menemukan waktu untuk benda tersebut bergerak secara vivipar atau gerak vertikal atas tetapi dikatakan disalini ditanyakan lama waktu batu di udara ketika batu tersebut nantinya dikatakan ya batu dilemparkan vertikal ke atas kecepatan 20 MS dari puncak M. Jika percepatan gravitasi bumi 10 meter per sekon kuadrat ditanyakan lama waktu batu di udara berarti lagunya bisa kita bayangkan waktu tersebut batu tersebut Setelah mengalami gerak vertikal keatas dan mencapai ketinggian maksimal nya batu tersebut akan jatuh ke tanah maka kita harus mencari waktu batu tersebut jatuh ke tanah yaitu kita simbolkan sebagai D1 nantinya ya. Sekarang kita cari waktu batu tersebut jatuh ke tanah karena kecepatan mula-mula adalah 0 meter per sekon jadi v01 disini kita Tuliskan v-01 adalah 0 meter dimana v-01 ini adalah kecepatan mula-mula dalam kondisi batu tersebut gerak jatuh bebas. Mengapa 0 m karena kecepatan akhir dari saat batu tersebut bergerak vertikal ke atas adalah 0 m jadi kecepatan mula-mula nya adalah sama dengan Maaf akunya kecepatan mula-mula saat batu tersebut bergerak jatuh bebas adalah kecepatan akhir dari batu tersebut ketika bergerak hifa atau gerak vertikal atas jadi di sini v0 satunya 0 M maka kemudian disini kita sudah menemukan nilai dari H atau ketinggiannya adalah 80 m di sini kita cari nilai dari 1 atau waktu benda tersebut bergerak maka kita ingat ya rumus dari GDP atau gerak jatuh bebas memiliki rumus H adalah sama dengan disini yaitu 1 per 2 dikalikan dengan G dikalikan ini merupakan rumus dari gerak jatuh bebas di mana Hak adalah ketinggian saat benda tersebut bergerak jatuh bebas G adalah percepatan gravitasi dan waktunya berarti T1 adalah waktu benda tersebut selama bergerak jatuh bebas sehingga adalah = 1/2 ini 0,5 kalikan dengan 10 dikalikan dengan 1 kuadrat kita masukkan ya sekarang nilai dari hanya kita sudah cari hanya dengan 80 m berarti 80 adalah = 5 x 1 kuadrat maka 16 adalah = 1 kuadrat t satunya bernilai sebesar + minus 4 sekon atau yang kita gunakan adalah yang positif ya karena waktu aktif maka karena yang dicari adalah teetotal kita perlu tahu teetotal ini adalah = T ditambahkan dengan t 1/2 waktu total batu tersebut berada di udara adalah sama dengan waktu untuk benda tersebut bergerak secara de facto ditambahkan dengan waktu saat batu tersebut bergerak secara GB disini adalah sama yaitu adalah 6 sekon, maka pilihan jawaban yang paling tepat untuk pertanyaan ini ada pada pilihan jawaban C yaitu lama batu di udara adalah 6 sekon sampai bertemu di soal-soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing