• Matematika
  • GEOMETRI ANALITIK Kelas 11 SMA
  • Persamaan Lingkaran dan Irisan Dua Lingkaran
  • Persamaan Lingkaran

Video solusi : Tentukan persamaan lingkaran yang berpusat di O(0,0) dengan jari-jarinya lebih besar 4 dari jari-jari lingkaran 2x^2+2y^2=128.

Teks video

Jika menemukan soal seperti ini Hal pertama yang harus kita lakukan adalah mengetahui rumus dari persamaan lingkaran yang berada di pusat 0,0 yaitu x kuadrat + y kuadrat = r. Kuadrat ini merupakan persamaan umum lingkaran yang pusatnya di 0,0 setelah itu diketahui terdapat lingkaran dengan persamaan 2 x kuadrat + 2 y kuadrat 128 Tuliskan 2 x kuadrat + 2 y kuadrat = 128 persamaan x = 2 sehingga kita dapati x kuadrat + y kuadrat = 4 sehingga nampak di sini merupakan r kuadrat yang berarti r nya adalah akar dari 64 yaitu 8 lah itu kita disuruh mencari persamaan lingkaran yang pusatnya di 0,0 dan jari-jarinya lebih besar 4 dari jari-jari lingkaranpertama sehingga R2 nya = 4 + R1 atau R 4 + 8 adalah 12 sehingga persamaan lingkarannya adalah x kuadrat + y kuadrat = 12 kuadrat yaitu 144 jadi dapat kita simpulkan persamaan lingkaran yang pusatnya di 0,0 dengan jari-jari lebih besar 4 dari jari-jari lingkaran 2 x kuadrat + 2 y kuadrat = 128 adalah x kuadrat + y kuadrat 144 sampai jumpa pada video berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!