• Matematika
  • Aritmatika Kelas 5 SD
  • Skala
  • Perbandingan Senilai

Video solusi : Diketahui P : Q = 3 : 5 dan Q : R = 4 : 7. Jadi , nilai P : R adalah ...

Teks video

Hai Google kita punya soal nih kita kerjakan bersama-sama yuk. Diketahui bahwa P dibanding dengan Q adalah sama dengan 3 banding dengan 5 kemudian Q dibanding dengan R adalah sama dengan 4 banding 7 Kita diminta untuk menentukan nilai dari perbandingan P dengan R adalah sama dengan titik titik-titik Nah sekarang kita lihat dulu ya Di mana pada dua perbandingan ini terdapat perbandingan yang harus disamakan nah disini kita melihat ya terdapat perbandingan yaitu Q yang terdapat pada dua perbandingan ini sehingga nilai dari kedua perbandingan yaitu perbandingan yang pertama bernilai 5 dan juga perbandingan yang kedua yang bernilai empat yaitu pada bagian yang ini harus disamakan untuk menyamakan nyagerakan KPK ya Nah untuk itu kita cari dulu yuk faktorisasi prima dari 4 dan 35 untuk bilangan 5 merupakan bilangan prima ya jadi faktornya adalah 5 dikali dengan 1 Kemudian untuk bilangan 4 kita bentuk bersama-sama yuk pohon faktornya 4 dapat dibagi dengan berapa Yo benar sekali kalian hebat 4 dapat dibagi dengan 2 di mana akan menghasilkan 2 maka faktorisasi prima dari 4 adalah 2 dikali dengan dua yaitu = 2 ^ 2 kemudian sekarang untuk menentukan KPK Nya maka KPK adalah kita akan mengambil bilangan yang tidak memiliki pasangan juga bilangan yang memiliki pasangan atau bilangan utamanya sama tetapi memiliki pangkat terbesar pada kedua bilangan ini yaitu faktorisasi prima dari 5Dan juga 4 terdapat tiga bilangan yang masing-masing tidak sama berarti kita ambil semua ya dengan kata lain KPK nya adalah 5 dikali dengan 2 pangkat 2 kemudian dikali juga dengan 1. Nah berapapun bilangan yang dikalikan dengan 1 maka akan menjadi bilangan itu sendiri sehingga KPK nya adalah = 5 x dengan 2 ^ 2 2 ^ 2 dapat menjadi 2 dikali dengan dua ya Sehingga sekarang kita memiliki KPK ada = 5 dikali dengan 2 hasilnya berapa benar sekali hasilnya adalah 10 kemudian dikali dengan 2 maka KPK nya adalah = 20 maka kita harus menyamakan kedua perbandingan ini yaitu kedua nilai Q harus bernilai 20 Nah sekarang untuk P dibanding dengan Q makaakan menjadi titik-titik dibanding dengan perbandingan gigi harus menjadi 20 Nah sekarang 5 dikali dengan berapa yang menghasilkan 20 benar sekali kalian hebat dikali dengan 4 maka karena 5 dikali dengan 4 akan menghasilkan 20 yaitu pada perbandingannya maka 3 juga akan dicat dengan 4 sehingga 3 dikali dengan 4 akan menghasilkan berapa benar sekali 3 x dengan 4 akan menghasilkan 12 kemudian pada perbandingan yang kedua perbandingan miliki juga sama seperti sebelumnya harus bernilai 20 ya sesuai dengan nilai KPK yang sudah kita tentukan sebelumnya kemudian dibanding dengan titik titik titik yaitu perbandingan militer agar menjadi 20 maka perbandingan miliki yang sebelumnya adalah 4 hari sekali dengan berapa Ya benar sekali harus dikali denganMaka karena 4 dikali dengan 5 akan menghasilkan 20 maka 7 juga harus dikali dengan 5 sehingga perbandingannya adalah 7 dikali dengan 5 berapa sekali 35 maka 20 banding 35 ya Nah sekarang kita sudah memiliki nilai perbandingan Ki yang sama berarti sekarang kita dapat menuliskan kedua perbandingan ini menjadi 1 perbandingan yaitu P dibanding dengan Q dibanding dengan R adalah sama dengan 12 dengan 20 dibanding dengan 35 karena perbandingan miliki antara perbandingan yang di atas dan di bawah Sudah sama Berarti sekarang kita juga mengetahui bahwa P dibanding dengan R adalah sama dengan 12 banding 35 berarti jawabannya adalah Ayah kalau kita sudah selesai nih Semangat belajarnya ya sampai jumpa di selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing