• Matematika
  • BILANGAN Kelas 7 SMP
  • BILANGAN BULAT DAN PECAHAN
  • Operasi pada Pecahan Biasa

Video solusi : Hasil dari 24 - 18 + 27/2 - 81/6 + . . . adalah . . . .

Teks video

untuk soal di atas kita diminta untuk mencari hasil dari deret geometri tak hingga berikut di sini tertulis Min 81 per 6 ini Seharusnya adalah 81/8 kemudian tanda negatif juga Seharusnya adalah tangga positif pertama kita mengecek dulu. Mengapa bisa disebut deret geometri tak hingga deret geometri adalah rasio antara suku kedua dan suku pertama kemudian antar suku ke-2 dan suku ke-3 sama besar maka pertama kita cek dulu besar rasionya dengan menggunakan rumus UN = a * r pangkat n dikurang satu ini adalah rumus UN untuk deret geometri maka pertama kita masukkan ke dalam rumus U2 kita akan dapat A dikali R pangkat 2 dikurang satu itu artinya rumus 2 adalah a x r suku keduanya adalah 18 sedangkan air itu suku pertama adalah 24 maka kita akan dapat rasionya adalah 3 per 4 kemudian kita cek lagi untuk Suku ke-3 adalah a dikali R pangkat 3 dikurang 1/3 x r ^ 2 kita masukkan suku ke-3 nya adalah 27 per 2 sedangkan suku pertamanya adalah 24 kita akan dapat r kuadrat = 27 per 48 jika disederhanakan menjadi 9 per 16 maka rasionya adalah 3 per 4 maka sudah terbukti bahwa ini merupakan deret geometri maka Sekarang kita akan menggunakan rumus SN deret geometri tak hingga yaitu A dibagi 1 dikurang rasio rumus ini adalah untuk rasio yang lebih kecil daripada 1 maka kita masukkan jumlah deret geometri tak hingga nya adalah 24 dibagi 1 dikurang 3 per 4 di mana kita akan dapat 24 / 1/4 Maka hasilnya adalah 20 dikali 4 itu 96 maka pilihan jawaban untuk soal di atas adalah yang sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing