• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Lurus
  • Gerak Lurus dengan Kecepatan Konstan

Video solusi : Sebuah kendaraan bergerak dengan kecepatan tetap 60 km / jam . Kendaraan lainnya mengikuti dari arah belakang, kedua kendaraan berada pada jalan yang lurus. Sopir kendaraan yang berada di belakang ingin melewati kendaraan didepanya sehingga menaikkan kecepatan kendaraannya menjadi 100 km / jam . Jika jarak antara kendaraan 1 dan 2 diperkirakan 100 m , kapan dan bilamana kendaraan yang di belakang dapat melewati kendaraan yang di depannya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!