• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 11 SMA
  • Senyawa Hidrokarbon
  • Sifat-Sifat Fisik Alkana, Alkena, dan Alkuna

Video solusi : Senyawa hidrokarbon yang memiliki titik didih paling tinggi adalah . . . .

Teks video

Halo Fans kali ini kita diminta untuk menentukan senyawa hidrokarbon yang memiliki titik didih yang paling tinggi diantara senyawa-senyawa yang tersedia pada opsi jawaban a hingga senyawa hidrokarbon merupakan senyawa yang tersusun dari atom hidrogen dan atom karbon senyawa hidrokarbon dibagi menjadi tiga jenis yang pertama ada alkana yaitu senyawa yang terdiri atas ikatan tunggal kemudian ada alkena yaitu senyawa yang memiliki ikatan rangkap dua dan alkuna yaitu senyawa yang memiliki ikatan rangkap tiga pada opsi a b c dan X semuanya adalah alkana untuk mengetahui titik didih yang paling tinggi perlu ditinjau dari sifat alkana dan Mr alkana sifat fisik alkana yang pertama alkana merupakan senyawa non polar yang kedua semakin panjang rantai utama maka akan semakin tinggi titik leleh dan titik didihnya yang ketigaCabang akan menurunkan titik leleh dan titik didihnya yang keempat semakin banyaknya cabang akan menurunkan besarnya titik leleh dan titik didihnya untuk menghitung Mr alkana adalah dengan cara sebagai berikut yang pertama senyawa hidrokarbon alkana terdiri dari unsur C dan unsur hara untuk melakukan perhitungan Mr yaitu dengan cara sebagai berikut a alkana = x a r c ditambah n * a r h dalam satuan gram per mol di mana n adalah banyaknya unsur C dan banyaknya unsur h. A kita punya struktur seperti ini struktur ini adalah alkana dengan rantai terpanjangnya sebanyak 5 rantai kemudian tidak ada cabang pada alkana ini dan Mr nya bisa kita hitung sebagai berikut a = n * a r c ditambah n * a r h = 5 * 12 + 12 * 1 m r nya adalah 72 gram per molUntuk opsi B dengan struktur seperti ini ini merupakan alkana dengan rantai terpanjangnya sebanyak 5 rantai kemudian ada cabang metil sebanyak 1 pada C nomor 2 dan kita harus menghitung Mr nya sebagai berikut a = n * a r c ditambah n * a r h kemudian kita masukkan Mr = 6 * 12 + 14 * 1 Mr = 86 gram per mol kemudian oksigen kita mempunyai struktur seperti ini alkana dengan rantai terpanjang sebanyak 3 rantai kemudian ada cabang metil pada C nomor 2. Emangnya bisa kita hitung dengan cara n * a r c ditambah n * arha kita masukkan Mr = 5 * 12 + 12 * 1 sehingga Mr nya adalah 72 gram per mol untuk oxide kita punya struktur sebagai berikut alkana dengan rantai terpanjangnya sebanyak 3 rantaikemudian ada satu cabang metil pada C nomor 2 antarnya bisa kita hitung yaitu n * a r c ditambah n * arha Mr = 4 * 12 + 10 * 1 sehingga hasilnya adalah 58 gram per mol untuk opsi atau yang terakhir kita punya struktur sebagai berikut alkana dengan rantai terpanjang sebanyak 3 lantai kemudian ada cabang pada alkana ini dan Mr nya bisa kita hitung n * a r c ditambah n x Ar Mr = 3 * 12 + 7 * 1 sehingga A adalah 43 gram per mol alkana dengan pantai terpanjang adalah alkana dengan 5 atom c yaitu pada opsi A dan oksigen di opsi b punya cabang sedangkan di fax ia tidak memiliki cabang namun nilai a pada opsi B lebih besar dari pada opsi a yaitu 86 gram per mol lebih besar daripada 72 gram per mol sehingga aksi jawaban yang sesuai adalah opsi sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing