Video solusi : Sebuah mobil bermassa 1.500 kg mempunyai empat buah pegas. Konstanta dari masing-masing pegas adalah 11.250 N/m. Jika total massa lima orang penumpang dalam mobil adalah 300 kg , berapa frekuensi getaran mobil ketika mobil yang dikendarai melewati sebuah lubang di jalan?
Pertanyaan lainnya untuk Karakteristik Getaran Harmonis (Simpangan, Kecepatan, Percepatan, dan Gaya Pemulih, Hukum Kekekalan Energi Mekanik) pada Ayunan Bandul dan Getaran Pegas