• Fisika
  • Mekanika Kelas 8 SMP
  • Pesawat Sederhana
  • Pesawat Sederhana

Video solusi : Perhatikan gambar berikut! Rifqy dan Fattah masingmasing memiliki gaya dorong 200 N dan 100 N mengalami kesulitan mendorong mobil yang mogok. Untuk membantu dua orang tersebut ada lima orang dengan gaya dorong masing-masing seperti terdapat dalam tabel berikut. Nama Gaya Maksimal Masing-masing Dennies 200 N Razief 200 N Prima 150 N Widly 270 N Rakha 250 N Jika terdapat gesekan pada mobil sebesar 320 N, maka orang-orang yang paling tepat membantu mendorong mobil agar dihasilkan usaha sebesar 7000 J saat mobil tersebut berpindah sejauh 10 m adalah ...

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing