• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 12 SMA
  • Reaksi Redoks dan Sel Elektrokimia
  • Sel Elektrolisis

Video solusi : Ibu Retno seorang ibu rumah tangga ingin menyepuh cincin pernikahannya seberat 4 gram yang terbuat dari emas muda 14 karat. Ibu Retno mendatangi tempat penyepuhan emas. Jika di tempat tersebut menggunakan larutan AuCl3 0,1 M, elektrode logam platina sebagai anode, sumber arus 0,5 A, dan kawat inert, tentukan: a. reaksi redoks yang terjadi selama elektrolisis; b. potensial standar minimal yang diperlukan untuk elektrolisis jika E Au^(3+) | Au = 1,42 V, E O2 | H2O = 1,23 V c. cara membuat larutan AuCl3 0,1 M sebanyak 100 mL dengan tepat, jika tersedia logam emas batangan murni, HCl, dan HNO3 pekat; d. berat cincin setelah dikeringkan jika elektrolisis dilakukan selama 10 menit! (Ar Au = 197 g mol^(-1) dan bilangan Faraday = 96.500 C).

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing