• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Dinamik
  • Azas Bernouli

Video solusi : Suatu tangki terbuka diisi dengan air sampai ketinggian H. Pada kedalaman h di bawah permukaan air, terdapat kebocoran kecil di sisi tangki sehingga air menyemprot ke luar dari lubang tersebut dan jatuh di tanah sejauh R dari kaki tangki K (lihat gambar). Buktikan: (a) v = akar(2gh), dengan v adalah kecepatan semprotan air keluar dari lubang (b) R = 2 akar(h(H - h)) 1 h H v 2 A K B R Tanah

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!