• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Termokimia
  • Kalorimetri dan Perubahan Entalpi Reaksi

Video solusi : Entalpi pembentukan standar gas amonia (NH3) adalah -46,11 kJ mol^-1. HItung delta H untuk reaksi berikut. 2/3 NH3 (g) -> 1/3N2 (g) + H2 (g)

Teks video

di sini ada soal entalpi pembentukan standar gas amoniak adalah minus 46 koma 11 kilo joule per mol yang ditanyakan hitung delta H atau entalpi untuk reaksi berikut entalpi pembentukan standar merupakan besarnya perubahan entalpi dari 1 mol senyawa dari elemen dalam keadaan standar yang ditampilkan pada soal nilai delta h f atau Delta H pembentukan nilainya adalah minus 46 koma 11 kilo joule per mol jadi angka ini untuk 1 mol NH3 reaksi pembentukan adalah reaksi pembentukan suatu senyawa dari unsur-unsurnya jadi di sini ada unsur nitrogen dan hidrogen maka reaksi pembentukan 1 mol NH3 yaitu setengah N2 + 32 menjadi NH3 dengan delta H = min6 koma 9 kilo joule per mol tapi yang ditanyakan adalah reaksi penguraian dari NH3 reaksinya yaitu Dua pertiga NH3 menjadi sepertiga N2 ditambah 2 reaksi ini merupakan reaksi penguraian 23 mol NH3 karena jumlah mol nya sama dengan nilai koefisien koefisien NH3 yaitu 23 maka 2 per 3 mol untuk nilai delta h d di sini kan di sini kan delta hf nya minus untuk Delta HD yang berubah hanya tanda di awalnya aja jadi positif tapi angkanya tetap sama jadi Delta HD untuk 1 mol penguraian NH3 yaitu + 46 koma 9 kilo joule per mol yang ditanyakan pada soal penguraian 23 mol NH3 menjadi 2 per 3 dikali 46 hasilnya adalah 30 koma 74 kilo joule per mol Jawabannya sekian penjelasannya sampai jumpa di pembahasan berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing