• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Aturan Perkalian

Video solusi : Seorang siswa mempunyai empat baju berwarna putih, coklat, biru, dan kuning. Sedangkan celana yang dimiliki ada tiga yaitu berwarna coklat, biru, dan hitam. Jika siswa tersebut mempunyai dua pasang sepatu berwarna hitam dan coklat, dengan berapa cara siswa dapat memasangkan baju, celana, dan sepatunya yang berbeda?

Teks video

Dalam soal ini diberitahu bahwa seorang siswa memiliki 4 buah baju kemudian ada 3 buah celana dan 2 pasang sepatu yang warnanya berbeda lalu kita disuruh untuk mencari cara siswa memasangkan baju celana dan sepatu yang berbeda. Jika kita hitung satu-satu soalnya baju warna putih dipasangkan dengan celana warna coklat kemudian dipasangkan dengan sepatu hitam itu adalah 1. + jika bajunya putih celana coklat dan sepatu coklat jadi ada dua kemungkinan kemudian baju coklat dipasangkan dengan celana coklat dengan 2 sepatu ini jadi 4 dan seterusnya. Hal itu tentunya akan sangat tidak efektif dan sangat membuang waktu maka bisa kita cari dengan cara 4 buah baju kita tulis 4 dikali dengan berapa buah celana yaitu 3 dikali dengan jumlah sepatunya yaitu 2 pasang hasilnya adalah 24 jadi ada berapa cara siswa dapat memasangkan baju celana dan sepatunya berbeda-beda terdapat 24 cara sampai jumpa di soal berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing