Video solusi : Sebuah uang logam diletakkan pada ujung suatu meja putar yang memiliki jari-jari 15 cm. Jika meja putar berputar dengan kelajuan 30 rpm (putaran per menit), tentukan koefisien gesekan minimum agar uang logam tidak bergeser terhadap permukaan meja (g=9,8 m/s^2).