• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • STATISTIKA
  • Ukuran Pemusatan

Video solusi : Data kandungan energi dari 20 makanan kemasan (dalam kilo kalori) adalah sebagai berikut.145 145 150 140 155 140 160 165 150 155 155 150 145 140 145 155 160 165 160 155 a. Hitunglah rata-rata kandungan energinya!b. Tentukan modusnya!c. Tentukan mediannya!

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!