• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Translasi (Pergeseran)

Video solusi : A B C D O Pada gambar tersebut, ABCD adalah bangun geometri persegi panjang dengan titik 0 adalah titik potong antara diagonal AC dengan diagonal BD. Gambarlah bayangan persegi panjang itu jika ditranslasikan oleh: (i) ruas garis berarah AO (ii) ruas garis berarah BO (iii) garis berarah CO ruas (iv) ruas garis berarah DO b. Nyatakan translasi-translasi yang disebutkan pada soal a) dalam bentuk pasangan terurut dua bilangan.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing