Video solusi : Perhatikan gambar di samping! Besarnya diameter tabung besar dan kecil masing-masing 5 cm dan 3 cm . Jika diketahui tekanan di A1 sebesar 16 x 10^4 N/m^2 dan memiliki kecepatan 3 m/s , maka hitunglah tekanan dan kecepatan di A2!
Diketahui : a. p1=16 x 10^4 N/m^3 b. rho=1 g/cm^3=1.000 kg/m^3 c. v1=3 m/s d. d1=5 cm e. d2=3 cm Ditanyakan: a. v2=... ? b. p2=... ?