• Matematika
  • ALJABAR Kelas 10 SMA
  • Grafik, Persamaan, dan Pertidaksamaan Eksponen dan Logaritma
  • Grafik dan Fungsi Logaritma

Video solusi : Tekanan Atmosfer. Karena pengaruh gravitasi, molekul udara lebih banyak berada di permukaan bumi daripada di tempat yang tinggi. Akibatnya, tekanan udara akan terus berkurang seiring makin tingginya suatu tempat. Hubungan antara tekanan udara P (dalam kPa) dan ketinggian h (dalam km ) dapat dimodelkan sebagai berikut. ln (P/100)=-h/7 Puncak Jayawijaya memiliki ketinggian 4.884 km di atas permukaan laut. Dengan rumus tersebut, prediksilah tekanan udara di daerah tersebut.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing