Video solusi : Sebuah mobil melaju pada sebuah lintasan dengan persamaan jarak s(t)=|8 t-20| meter. Dari start yang sama, seorang pengendara sepeda motor mengendarai motornya menurut persamaan s(t)=|3 t| meter ( t dalam detik). Hitunglah waktu yang diperlukan oleh pengendara motor agar dapat berpapasan dengan mobil dan jarak dari start mereka berpapasan!