• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • PELUANG
  • Peluang Empiris dan Frekuensi Relatif

Video solusi : Suatu koin dilempar sebanyak 48 kali. Jika mata koin angka muncul 12 kali, peluang empirik kemunculan mata koin bukan angka adalah ....

Teks video

Jika melihat soal seperti ini perlu diingat materi peluang di soal sudah Diketahui suatu koin dilempar sebanyak 48 kali. Jika mata koin angka muncul 12 kali peluang empirik kemunculan mata koin bukan angka adalah a. Langkah pertama kita harus tahu peluang empirik itu apa peluang empirik itu adalah perbandingan antara frekuensi kejadian terhadap percobaan yang dilakukan maka kita akan mencari peluang empirik kemunculan mata koin bukan angka maka kemunculan mata koin bukan angkang adalah banyak percobaan yang dilakukan yaitu 48 dikurang mata koin angka Dek urang mata koin angka yaitu mata koin angka muncul 12 kali per banyak percobaan yang dilakukan yaitu per 48 jadi 48 dikurang 1236 per 48 C 36 per 48 disederhanakan menjadi 3 per 4 jadi peluang empirik kemunculan mata koin bukan angka adalah B 3/4 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing