• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 7 SMP
  • SEGITIGA
  • Jenis-jenis Segitiga

Video solusi : Seorang petugas memperbaiki listrik yang korsleting di pinggir jalan mendaki. Petugas menyandarkan tangga ke tiang listrik sehingga terbentuk segitiga antara tangga, tiang, dan jalan. Diketahui sudut dalam serta sudut luar antara ujung tangga dan tiang listrik adalah a dan 5a. Sementara sudut antara tangga dan jalan adalah 53. Jenis segitiga yang terbentuk adalah segitiga ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!