• Fisika
  • Termodinamika Kelas 7 SMP
  • Suhu dan Kalor
  • Kalor

Video solusi : Diketahui kalor jenis air 4.200 J/kg C. Hitunglah jumlah kalor yang diperlukan untuk memanaskan 100 g air dari suhu 20 C dampai 100 C

Teks video

Halo ini kita akan membahas hubungan dengan kalor mana pada saat ini diketahui kalor jenis air kita simpulkan c air 4200 joule per kilogram derajat Celcius yang ditanyakan hitung jumlah kalor yang diperlukan untuk memanaskan 100 gram air ini adalah M atau massa B = 0,1 kg dari suhu T1 atau suhu mula-mula sebesar 20 derajat Celcius sampai suhu T 2 yaitu suhu akhirnya adalah 100 derajat Celsius kita dapat mengerjakan soal ini menggunakan rumusan kalor yaitu Q = M dengan Delta t Di mana Ki adalah kalor m adalah massa air di air adalah kalor jenis air dan Deltaadalah perubahan suhu karena air mengalami perubahan suhu maka rumusan yang digunakan adalah rumusan Q = m c Delta t kita itu dibersihkan untuk massanya 0,1 kg untuk kalor jenis air adalah 4200 joule per kilogram derajat Celcius dan artinya adalah 20 yaitu perubahan suhunya kita dapatkan 420 kali dengan 80 maka didapatkan kalor yang diperlukan sebesar 33600 Joule sampai jumpa di pertemuan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing