• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
  • Luas Permukaan: tabung, kerucut, dan bola

Video solusi : Jika luas permukaan tabung 1.760 cm^2 dan jari-jari alasnya 14 cm, hitunglah:a. tinggi tabung,b. luas selimut tabung.

Teks video

Jika luas permukaan tabung 1760 cm kuadrat dan jari-jari alasnya 14 cm. Hitunglah a tinggi tabung b. Luas tabung Hal pertama yang harus kita ketahui adalah rumus luas permukaan tabung yaitu luas permukaan tabung sama dengan 2 phi kuadrat ditambah dengan 2 phi r t seperti yang kita ketahui jaring-jaring tabung terdiri dari dua buah lingkaran yaitu tutup dan alas tabung dan masing-masing lingkaran ini memiliki rumus phi r kuadrat maka karena lingkaran yang ada 2 kita kalikan dengan 2 menjadi 2 phi r kuadrat terdapat di sini 2 phi r kuadrat kemudian jaring-jaring tabung juga terdiri dari sebuah permukaan melingkar yang kita sebut ilmu tabung dan selimut tabung ini memiliki rumus luas yaitu 2 PRT Nah dari sinilah dapat kita simpulkan bahwa rumus luas permukaan tabung adalah 2 phi r kuadrat ditambah 2 p r t Nah sekarang kita akan menuliskan Apa yang diketahui pada soal yang pertama diketahui bahwa luas permukaan tabung adalah 1760 cm kuadrat dan jari-jari alasnya atau R adalah 1 cm, maka pertama-tama kita akan menuliskan rumus nya terlebih dahulu yaitu luas permukaan tabung = 2 PR kuadrat ditambah 2 phi R di sini luas permukaan nya kita sudah tahu ya itu 1760 = 2 dikalikan dengan pi pi Disini saya akan menggunakan 22/7 karena jari-jarinya adalah 14 itu kelipatan 7 saya tulis 22 per 7 dikalikan dengan kodrat itu 14 kalikan dengan 14 ditambah 2 dikalikan dengan 22 per 7 dikalikan dengan 14 kali kan dengan kan kita belum tahu tingginya makan kita tulis lanjut ya 1760 = 7 dengan 14 ini bisa kita coret menghasilkan 2 begitu pula yang di sebelah sini menghasilkan 2 maka 2 dikalikan dengan 22 dikalikan dengan 2 dikalikan dengan 14 menghasilkan 1232 = 2 dikalikan dengan 22 dikalikan dengan 2 yaitu 88t mana kita pindahkan ruas yang 1232 ke sebelah kiri menjadi 1760 dikurangi 1232 dengan 88 itu 528 = 88 maka tingginya adalah 528 dibagi dengan 88 yaitu 6 cm dari sini kita dapat tingginya yaitu 6 cm, Kemudian untuk luas selimut tabung rumusnya perintah yang sudah saya bahas yaitu 2 phi T = 2 dikalikan 3,4 dikalikan dengan jari-jarinya yaitu Sorry maksud saya 2 2 per 7 dikalikan dengan 14 dikalikan dengan tingginya yaitu 6 cm, 7 dan 14 bisa dicoret hasil akhirnya adalah 2 dikalikan 22 dikalikan 2 dikalikan dengan 6 yaitu 528 cm kuadrat ketua OSIS ini 528 cm kuadrat sampai bertemu pada pembahasan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing