konsumen pada soal berikut ini kita diminta untuk menentukan perbandingan laju reaksi pada suhu 75 derajat Celcius dengan laju reaksi pada suhu 35 derajat Celcius seberapa cepat sih kalau reaksi dilangsungkan pada 75 derajat Celcius dibandingkan dengan suhu 35 derajat Celcius oven yang ditanyakan ya kita Tuliskan terlebih dahulu data-data yang ada pada soal datanya yang pertama berupa suhu awal 35 derajat Celcius kemudian kalau kita baca soalnya Jika setiap kenaikan suhu 10 derajat celcius adalah kelipatan suhu dinyatakan dengan tetapan laju reaksinya meningkat dua kalinya adalah kelipatan laju 2 kali lipat disimbolkan dengan a yang kita inginkan adalah perbandingan laju pada suhu 75 derajat Celcius di sini 75 derajat Celcius dinyatakan sebagai terakhir Oke tadi yang ditanyakan perbandingan laju reaksi dibandingkan dengan laju reaksi awal kita punya persamaan sebagai berikut fahir itu = kelipatan laju dipangkatkan dengan t dikurangi awal yang dibagi dengan kelipatan suhu dikalikan dengan awal Oke kita rombak persamaan reaksinya V akhir dibagi dengan awal jenis Nivea pindah ruas ruas kiri dari yang tadinya dikali menjadi dibagi itu = kelipatan lajunya ini = 2 ya akhirnya itu = 75 t awalnya itu 35 dibagi dengan x Patan suhunya yaitu 10% kita akan dapatkan saya Berbanding Syawal = 2 pangkat 75 dikurangi 35 tentunya hasilnya adalah 40 dibagi 1040 dibagi 4 berarti 2 ^ 4 PH akhir dibandingkan dengan fase awal lebih cepat 2 pangkat 4 kalinya atau 24 itu kan 16 ya kesimpulannya akhir berbanding Syawal itu = 16 Fe akhir 16 kali lebih cepat dibandingkan awal pakai oven kita sudah dapatkan angkanya ya berarti opsi jawaban yang benar adalah yang c. Demikian pembahasan soal untuk kali ini kita akhiri sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya