Video solusi : 10 hektar tanah yang dibiarkan menjadi lahan kosong menunjukkan tingkat bahaya erosi rata-rata sebesar 3,25 ton/ha/tahun selama 4 bulan pengukuran. Suatu sampel random dengan mengambil 3 hektar tanah yang diberikah seresah menunjukkan pengurangan laju erosi rata-rata sebesar 2,1 ton/ha/tahun selama 4 bulan pengukuran dengan deviasi standar 0,5 ton/ha/tahun. Apakah fakta cukup mendukung dugaan bahwa seresah dapat mengurangi laju erosi tanah?