• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 10 SMA
  • Getaran Harmonis
  • Persamaan Simpangan, Kecepatan, dan Percepatan

Video solusi : theta maks theta Gambar di atas menampilkan sebuah bandul sederhana yang sedang menjalani gerak harmonik sederhana. Jika theta maks menyatakan amplitudo getaran maka pernyataan berikut yang benar adalah .... A. ketika theta = 0, percepatan tangensial adalah 0 B. ketika theta = theta maks, percepatan tangensial adalah 0 C. ketika theta = 0, kelajuan adalah 0 D. ketika theta = 0, gaya pemulih adalah maksimum E. ketika theta = theta maks, kelajuan adalah maksimum

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!