• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • PERSAMAAN GARIS LURUS
  • Gradien (Kemiringan)

Video solusi : Tentukan gradien dari garis berikut. a. -2x + 5y + 10 = 0 b. 5 - 2y + 3x = 0

Teks video

untuk menyelesaikan soal seperti ini disini kita disuruh mencari gradien dari garis yang pertama a minus 2 x + 5 y + 10, maka didapatkan gradien M dengan menggunakan rumus gradien yakni a per B dengan a konstanta dari variabel x dan D konstanta dari variabel y maka didapatkan gradien m a = minus dari minus 2 per 5 dapatkan minus ketemu minus jadi positif yakni hasilnya 2 per 5 kemudian kita akan mencari bagian dengan garis 5 dikurang y ditambah 3 x maka didapatkan gradien B = minus a per B = dengan ayatvariabel x dan D konstanta dari variabel y maka didapatkan minus 3 minus 2 karena minus dibagi minus jadi positif maka didapatkan hasil 3 per 2 sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing