• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 8 SMP
  • PELUANG
  • Peluang Empiris dan Frekuensi Relatif

Video solusi : Winda melakukan percobaan melambungkan dua uang logam. Namun, Winda lupa menghitung banyak pelambungan yang sudah ia lakukan. Winda hanya ingat nilai peluang empirik dari kemunculan sisi-sisi koin yang muncul. Muncul keduanya sisi gambar sebanyak 7 kali. Lebih jelasnya perhatikan tabel berikut. Sisi Dua Uang logam Peluang Empirik A 1/3 AG 2/9 GA 1/4 GG n Tentukan:a. peluang empirik muncul kedua sisi gambar (GG);b. banyaknya muncul sisi A, AG dan GA pada pelemparan dua uang logam yang dilakukan Winda tersebut.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing