Video solusi : Aluminium sulfat dapat digunakan untuk menjernihkan air. Ion Al^(3+) dalam air terhidrolisis membentuk koloid Al(OH)3 yang membungkus partikel - partikel kotoran dan kemudian mengendap. Pernyataan yang benar jika ke dalam 5 L air dimasukkan 13,68 g Al2(SO4)3 (Mr = 342) adalah.... (L=6 x 10^23) (A) Molaritas larutan 0,8 M (B) Terdapat 2,4 x 10^22 ion Al^(3+) (C) Terdapat 7,2 x 10^22 ion sulfat (D) Terdapat 12 mol atom O (E) Terdapat 27,36 g ion Al^(3+)