• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Lurus
  • Gerak Lurus dengan Kecepatan Konstan

Video solusi : Sebuah mobil mengalami perlambatan tetap dan kecepatannya berkurang dari mu ke nol untuk jarak tempuh d dan dalam waktu t. Pada jarak d/2 dari awal geraknya, pernyataan yang benar untuk kecepatan dan waktu tempuh mobil tersebut yaitu ... Kecepatan Waktu A. mu/2 t/2 B. >mu/2 t/2 C. >mu/2 <t/2 D. <mu/2 >t/2

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!