• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • RELASI DAN FUNGSI
  • Penerapan Relasi dan Fungsi

Video solusi : Sebuah bak penampung air akan diisi air hingga penuh melalui pipa air. Volume air pada bak penampungan tersebut setelah 4 menit adalah 22 liter dan setelah 10 menit adalah 40 liter. Volume air dalam bak setelah dialiri air selama t menit dinyatakan sebagai V(t) = V0 + at dengan V0 adalah volume air dalam bak penampung sebelum diisi dan a adalah debit air yang dialirkan setiap menit. Volume air mula-mula pada bak penampung adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!