• Kimia
  • Kimia Organik Kelas 11 SMA
  • Senyawa Hidrokarbon
  • Sifat-Sifat Fisik Alkana, Alkena, dan Alkuna

Video solusi : Jelaskan sifat-sifat fisis alkena!

Teks video

Logo Friends jika menemukan soal seperti ini dimana ditanyakan Apakah sifat fisis dari alkena pertama kita harus mengetahui terlebih dahulu bahwa alkena merupakan suatu hidrokarbon? yang memiliki ikatan rangkap dua seperti yang kita tahu akan memiliki rumus umum yaitu cnh2n sifat fisis dari alkena sebenarnya bersama dengan yang dimiliki oleh alkana dimana tidak berwarna? merupakan senyawa non polar Oleh karena itu karena Akina nonpolar maka tidak larut dalam air Selain itu alkena juga mudah terbakar. Apa yang bisa disebut dengan variabel? lalu hampir tidak berbau dan juga jika nilai Mr dari alkena meningkat maka akan meningkatkan pula nilai titik didihnya Baiklah saya punya 1 soal ini sampai jumpa di selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing