itu diketahui jarak 20 cm, maka nilainya adalah 40 cm kemudian diketahui juga pada soal frekuensi suatu getaran adalah 10 Hz maka frekuensi terkecil adalah 10 yang ditanyakan adalah besar cepat rambat gelombang pada tali tersebut atau nilai dari P berdasarkan persamaan gelombang P atau cepat rambat gelombang pada tali adalah lamda atau panjang gelombang dikalikan frekuensi kemudian di sini kita perlu terlebih dahulu mencari tahu nilai dari Wardah pengertian anda sendiri adalah jarak antara dua bukit atau dua lembah sehingga disini terlihat pada gambar 40 cm mewakili jarak dari bukit satu ke bukit selanjut nya artinya 40 cm ini merupakan nilai dari lamda kita Ubah menjadi satuan meter yaitu menjadi 0,4 meter kemudian kita balik lagi ke persamaan cepat rambat gelombang pada tali di sini langsung saja kita masuk nilainya 0,4 meter dikali frekuensinya 10 Hz maka 0,4 dikalikan 10 adalah 4 satuan dari cepat rambat gelombang pada tali adalah meter per sekon jawaban yang paling tepat yang