• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Program Linear
  • Pertidaksamaan Linear Dua Variabel

Video solusi : Tentukan model matematika dari persoalan berikut. Seorang pemborong pengecatan rumah mempunyai persediaan 80 kaleng cat putih dan 60 kaleng cat abu-abu. Pemborong tersebut mendapat order untuk mengecat ruang tamu dan ruang tidur. Setelah dihitung, satu ruang tamu menghabiskan 2 kaleng cat putih dan 1 kaleng cat abu-abu, sedangkan satu ruang tidur menghabiskan 1 kaleng cat putih dan 1 kaleng cat abu-abu. Misalkan, banyak ruang tamu dinyatakan dengan x dan banyak ruang tidur dengan y.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing