• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • OPERASI DAN FAKTORISASI BENTUK ALJABAR
  • Operasi Hitung pada Bentuk Aljabar

Video solusi : Jika a x b = 12 dengan a dan n adalah bilangan bulat positif, maka nilai maksimum a + b - 1 adalah ....

Teks video

Hai Kak Feren di sini diberikan Jika a * b = 12 A dan B bilangan bulat positif maka nilai maksimum untuk a + b min 1 adalah berapa maka karena a dan b bilangan bulat positif pada titik akan cari pengali pengalih atau faktor-faktor dari 12 dimana 12 ini adalah 1 x dengan 12 bisa juga 2 * 6 kemudian 3 x dengan 4 ataupun sebaliknya 4 dikali 36 dikali 2 12 x 1 dari nilai yang ada kita akan menentukan Bupati di sini adalah a * b nya a * b yang mana Di mana akan menghasilkan a + b min 1 yang maksimum Maka kalau kita masukkan 1 dengan 12 di sini berarti1 ditambah 12 dikurangi dengan 1 berarti nilainya adalah 12. Jika kita masukkan ke sini berarti 2 ditambah 6 dikurang satu hati di sini adalah 7 kemudian di sini 3 + 4 kurangi 1 ini adalah 6 dan jika kita perhatikan di sini 4 dan 3 dari jumlah akan memberikan nilai yang sama yaitu = 6 dan 6226 akan sama memberikan nilai 7 12 1 memberikan nilai 12 sehingga kita dapatkan disini nilai yang paling besarnya adalah 12. Jadi pilihan kita yang sesuai adalah yang Dek demikian pembahasan kita sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!