Video solusi : Perhatikan diagram benda bermassa 10 kg di atas permukaan lantai berikut ini berserta gaya-gaya yang bekerja!
Diketahui vec{w} adalah vektor gaya berat, vec{F} adalah vektor gaya tarik, vec{F}_{x} komponen vektor gaya tarik, vec{F}_{y} komponen vektor gaya tarik, vec{N} vektor gaya normal, theta=37 dan percepatan gravitasi =10 m . s^{-2} . Jika vec{F}=50 N dan lantai licin, benda akan bergerak dengan percepatan sebesar....
A. 1 m . s^{-2}
D. 5 m . s^{-2}
B. 2 m . s^{-2}
E. 10 m . s^{-1}
A. 4 m . s^{-2}