• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Asam dan Basa
  • Perkembangan Konsep Asam dan Basa

Video solusi : Perhatikan pernyataan berikut: (1) Berasa pahit (2) Bersifat korosif (3) Dalam air terionisasi melepaskan ion H+ (4) Dapat mengubah lakmus merah menjadi bitu (5) Terioniasi menjadi ion positif logam dan ion negatif hidroksil Pernyataan di atas yang menyatakan tentang sifat basa yaitu... a. (1),(4),(5) C. (1),(3),(4) e. (2),(3),(4) b. (3),(4),(5) d. (1),(2),(3)

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!