halco fresh jika menemukan soal seperti ini, maka langkah pertama yang harus teman-teman lakukan adalah dengan menuliskan yang diketahui dalam soal terlebih dahulu dalam soal diketahui bahwa ada momen gaya yang dialami oleh sistem yang ditunjukkan pada gambar di sini kita lihat bahwa aku atau gaya pertama itu besarnya adalah 8 Newton kemudian ada S2 gaya kedua besarnya adalah 12 newton dan di sini Kita tentukan karena momen gaya yang menyebabkan benda itu bisa berputar maka disini ada pengaruh dari dengan gayanya atau jarak dari titik poros ke gaya yang menyebabkan benda itu kita berputar Kita tentukan nya untuk R1 atau Jarak antara titik poros sampai ke gaya atau kita juga bisa sebut dengan lengan gaya ya teman-teman karena porosnya adalah di titik O ya itu di sebelah kiri paling ujung ya Kita tentukan tarik garis nyadarSampai ke F1 itu adalah R1 berarti besarnya adalah 2 + 3 yaitu 5 m. Kemudian untuk yang R2 kita tarik garis nya dari o sampai ke F2 saja kita lihat besarnya 22 m jadi kita Tuliskan R2 nya = 2 M kemudian ada pengaruh sudutnya teman-teman sudut disini maksudnya adalah sudut yang terbentuk antara gaya dengan lengan gayanya ya atau airnya maka di sini lihat teman-teman S1 itu tegak lurus dengan R1 artinya Teta satunya bernilai 9 derajat Sedangkan untuk S2 itu tidak tegak lurus dengan R2 tapi membentuk sudut 30 derajat maka di sini teman-teman. Tuliskan peta duanya = 30 derajat kemudian ini diminta untuk menentukan momen gaya yang dialami oleh sistem maka teman-teman di sini. Tuliskan atau total atau torsi total atau bisa kita juga sebut momen gaya total hinggaDengan konsep dari momen gaya momen gaya itu adalah yang bisa menyebabkan benda berputar maka kita bisa menentukan arah putarnya teman-teman Kita sepakati aja. Jika searah jarum jam itu adalah nilainya positif jika berlawanan arah jarum jam maka nilainya negatif kemudian karena ini adalah sistem artinya terdiri dari momen gaya 1 dan 2 maka kita bisa Tuliskan persamaan umum dari torsi total maka kita bisa Tuliskan momen gaya total nya itu adalah momen gaya 1 + menjadi dua jadi tahu satu ini menunjukkan satu dua ini menunjukkan momen gaya 2 serta total ini menunjukkan momen gaya sistemnya jadi kita tinjau momen gaya pertama dulu ya itu terdiri dari R1 R1 dan tetap satu teman-teman ikan yang kita tulis kan dulu persamaan dari momen gaya 1 itu adalah tahap 1 = x 1 x 1 Sin Teta 1 di mana tahu satu merupakan momen gaya 1 kemudian F1 adalah gaya yangzat pada keadaan pertama kemudian F1 adalah jarak yang dihitung dari poros gaya pertama atau F1 atau kita sebut juga dengan gaya yang pertama Teta 1 adalah sudut yang terbentuk antara F1 dengan R1 maka di sini masukan nilainya teman-teman atau 1 = F satunya adalah 8 kali dengan R1 nya adalah 5 dan satunya masukkan 90° jadi dikali dengan Sin 90 derajat seperti itu 8 * 5 itu 40 teman-teman jadi tahu 1 = 40 * Sin 90 derajat itu adalah 1 Maka hasilnya adalah 40 Newton meter kemudian kita tentukan arah nya yaitu Caranya sederhana teman-teman supaya tidak membingungkan teman-teman semuanya ya Ya ditarik Garis dari r f sedikit saja ya lebihkan garisnya kemudian tarik garis lengkung yang searah dengan Oh itu karena di F1 itu ke bawah berarti kita tarik dari punggungnya ke bawahKita lihat arah putarnya arah getarannya melengkungnya berarti searah dengan jarum jam Jadi kita Tuliskan 40 Newton meter ke arah jarum jam Jika searah jarum jam berarti nilainya positif ya, maka Tuliskan tahu 1 = + 40 Newton meter karena momen gaya ini merupakan besaran yang memiliki nilai dan arah jadi kita perlu kan tanda positif dan negatifnya seperti itu ya kemudian kita tinggal yang kedua teman-teman perhatikan disini bahwa F2 itu tidak tegak lurus dengan R2 kita bisa Uraikan secara vektor ya. Uraikan ke sumbu y dan sumbu x kita Uraikan dulu ke berarti ke atas ya itu adalah F 2 dikali petaknya Sin Teta 2 berarti kemudian ke arah X itu adalah S2 COC th2 ya teman-teman perhatikan Apakah keduanyaItu akan kita gunakan tidak teman-teman yang akan kita gunakan adalah yang tegak lurus dengan airnya karena jika kita gunakan f2x atau F2 cos Teta 2 itu akan sejajar dengan batangnya jika sejajar dengan batang tidak bisa menyebabkan benda berputar berarti kita akan gunakan yang mengarah pada sumbu x 2 Sin Teta 2 ya seperti itu tinggal kita. Tuliskan persamaan dari momen gaya kedua adalah tahu 2 = x 2 * x 2 x Sin Teta dua-duanya adalah momen gaya kedua F2 nya adalah gaya kedua kemudian R2 nya adalah panjang dari poros gaya kedua Dian data2nya ada jarak yang terbentuk antara F2 dan R2 itu tinggal masukkan nilainya tahu 2 = 12 * 2 dikali dengan Sin 30 derajat sin 30 derajat itu setengah jadiTuliskan 12 * 2 dikali setengah kemudian kita coret duanya ya ntar habis dibagi jadi sisanya adalah 12 newton meter dan teman-teman. Tentukan arah putarnya sama seperti cara kita menentukan arah getar di gaya pertama yaitu lebihkan sedikit dari Elya lebihkan sedikit saja dan tarik garis lengkung menuju ke F anaknya ke atas jadi kita tarik garis lengkung ke atas kemudian teman-teman lihat arah putarnya itu searah jarum jam atau berlawanan arah jarum jam perlawanan ya teman-teman Jadi kita Tuliskan 12 newton meter berlawanan arah jarum jam karena berlawanan arah maka hendaknya - 3 tahun 2012 - 12 newton meter teman-teman dapat ke-1 dan ke-2 kita bisa Tentukan momen gaya total nya jadi Tuliskan = masukkan tahu satunya itu 40 ditambah atau duanya adalah minus 12 ya jadi total = 40 dikurangi 12 hasilnya adalah 28 Newton meter dan kita. Tuliskan iniHanya positif ya teman-teman jadi total = + 28 Newton meter karena tandanya positif artinya searah dengan jarum jam maka totalnya adalah 28 Newton meter searah dengan jarum jam sehingga pilihan jawaban yang paling tepat dari pertanyaan tersebut adalah oksigen yaitu 28 Newton meter searah jarum jam seperti itu ya teman-teman semoga mudah dipahami dan sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.