• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 10 SMA
  • Larutan Elektrolit dan Larutan Non-Elektrolit
  • Jenis Ikatan Kimia dan Sifat Elektrolit Suatu Zat

Video solusi : Perhatikan beberapa larutan berikut! 1. H2C2O4 2 M 2. Sr(OH)2 2 M 3. K2SO4 2 M 4. CO(NH)2 1 M Pasangan larutan yang diperkirakan memiliki daya hantar listrik sama kuat adalah ....

Teks video

Hello friend di sini ada soal jadi diketahui beberapa larutan H2 C2 o4 sroh2 kali K2 so4 dan conh2 kali pasangan larutan yang diperkirakan memiliki daya hantar listrik sama kuat adalah Jadi daya hantar listrik suatu larutan elektrolit dipengaruhi oleh yang bersama adalah jenis cat untuk elektrolit kuat daya hantar listriknya lebih besar dari elektrolit lemah, Sedangkan untuk larutan nonelektrolit tidak memiliki daya hantar listrik atau tidak dapat menghantarkan listrik kemudian yang kedua konsentrasi atau molaritas semakin besar konsentrasinya maka semakin kuat daya hantar listriknya kemudian yang ketiga semakin banyak jumlah ionnya maka akan semakin kuat daya hantar listriknya pada nomor 1 terdapat asam oksalat dimana asam oksalat ini Saat diayunkan akan membentuk 2 H plus ditambah dengan C2 o4 2 min asam oksalat ini merupakan asam lemah sehingga daya hantar listriknya Tidak besar daya hantar listrik elektrolit kuat, Sedangkan untuk konsentrasi dari asam oksalat ini adalah 2 molar dan jumlah ionnya adalah 3. Kemudian yang kedua sroh2 kali saat terion akan membentuk sr12 ditambah dengan 2 oh Amin sroh2 kali ini merupakan basa kuat Dimana saat akan mengalami ionisasi yang sempurna membentuk 3 ion gimana konsentrasi dari sroh2 x adalah 2 molar kemudian yang ketiga ada K2 so4 2 molar catriona akan membentuk 2 K plus ditambah dengan so4 2min K2 so4 ini merupakan elektrolit kuat dimana ditandai dengan Mengalami ionisasi yang sempurna terbentuk 3 ion dan konsentrasinya adalah sama-sama 2 molar dengan untuk yang ke-4 merupakan urea dimana urea ini merupakan larutan non elektrolit sehingga tidak dapat menghantarkan listrik sehingga nomor 4 ini sudah pasti salah sehingga b. D dan e buku jawaban yang benar pada a terdapat 1 dan 3 pada nomor 1 ini merupakan elektrolit lemah sehingga daya hantar listriknya kurang dari larutan sroh2 X dan K2 so4 sehingga A bukan jawaban yang benar jawaban yang benar dari soal ini adalah C dimana terdapat larutan yang sama-sama elektrolit kuat kemudian ion yang membentuk 3 ion dan konsentrasinya adalah sama-sama 2 molar sehingga daya hantar listriknya sama kuat gempa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!