• Matematika
  • ALJABAR Kelas 11 SMA
  • Matriks
  • Invers Matriks ordo 2x2

Video solusi : Jambu biji merupakan salah satu buah yang bermanfaat untuk menambah trombosit pada darah dan mengandung vitamin C sebagai antioksidan. Berdasarkan informasi tersebut, tidak disia-siakan oleh Pak Hasan untuk mengembangkan jambu biji di pekarangan belakang rumahnya. Agar hasil yang diperoleh berkualitas baik, ia mencoba memupuk tanaman dengan variasi pupuk ZA dan kompos buatan sendiri. Ketika satu tanaman diberi pupuk dengan komposisi 60% ZA dan 40% kompos, ternyata mampu berbuah sampai 10 kg buah. Untuk tumbuhan yang relatif sama, ketika menggunakan komposisi pupuk 40% ZA dan 60% kompos mampu memanen 12 kg buah. Tentukan jumlah perkiraan hasil panennya jika digunakan 30% ZA dan 70% kompos.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!