• Kimia
  • Kimia Anorganik Kelas 10 SMA
  • Ikatan Kimia, Bentuk Molekul, dan Interaksi Antarmolekul
  • Ikatan Ion dan Ikatan Kovalen

Video solusi : Pasangan senyawa berikut yang merupakan pasangan senyawa yang memiliki ikatan kovalen adalah...A. KCl dan Hcl D. Ch4 dan NH3 B. H2 S dan Na2 S E. H2 O dan Na2 O C. PCl3 dan FeCl3

Teks video

Hello friends pada soal kali ini kita ditanya pasangan senyawa berikut yang merupakan pasangan senyawa yang memiliki ikatan kovalen adalah yang mana ya di sini pertama kita harus tahu jenis-jenis dari ikatan ya yang pertama ada ikatan kovalen itu Ikatan yang terjadi karena penggunaan bersama dari pasangan elektron dan yang selanjutnya ada ikatan ion itu Ikatan yang terjadi karena adanya interaksi antara kation dengan anion dan satu lagi ada istrinya ya ikatan logam tapi di sini untuk menjawab soal ini kita cukup tahu ikatan kovalen dan ion na di sini untuk menjawabnya kita kalau cara gampangnya nih ya kalau yang kovalen itu harus senyawa yang sama-sama butuh elektron dalam hal ini nanti antara non logam ketemu dengan non logam Sedangkan untuk ion itu interaksi antara kation + dengan anion.Nah di sini artinya kation itu cenderung ke logam biasanya ya Jadi untuk kation atau bermuatan positif itu logam dengan anion-anion yang bermuatan negatif itu cenderung nonlogam. Nah cara gampangnya kalau kita hafal logam nanti cari saja di sini kalau ada logamnya berarti salah seperti itu ya Jadi untuk yang pertama KCL dan HCL nah disini kita tahu kan itu golongan 1A jadi dia akan melepas elektron sehingga ada ion positif di sini berarti kalau ada yang positif artinya KCL dia adalah ikatan ion karena ka itu positif dan CL itu negatif jadi untuk yang ada di sini salah ya. Nah, jadi kita eliminasi seperti itu aja dan selanjutnya untuk yang B itu ada h2s dan a2s. Nah disini kita tahu nih enak nih logam golongan 1A artinya dia akan melepas elektron berarti untuk na2s itu adalah ion nih. Nah itu positif situ negatifDi sini ini juga salah nih karena ada ikatan ionnya di sini Nah selanjutnya untuk yang c pcl3 dan FeCl3 nah disini kita tahu kalau V itu logam transisi berarti dia melepas elektron artinya dia ion positif dan CL di sini negatif berarti untuk FeCl3 disini ion berarti yang c. Di sini salah seperti itu ya selanjutnya yang D disini nih ini nggak ada logamnya sama sekali c dan H itu juga nonlogam semuanya n&h Itu juga nonlogam berarti ch4 dan NH3 di bener nih dia sama-sama non logam sehingga dia butuh elektron jadi untuk ikatannya di adalah ikatan kovalen Nah jadi jawabannya yang d dan untuk yang di sini salah karena ada nah di situ ya Nah enak seperti kita tahu tadi dia melepaskan elektron karena golongan 1A sehingga na2o di sini ikatannya adalah ion jadi yang e jugaLah, jadi disini jawaban yang tepat adalah opsi deh. Oke. Terima kasih sampai jumpa di soal selanjutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing